Sebuah even wisata budaya yang diselengarakan setiap tahun sekali pada awal bulan november. Komodo Culture Festival, sebuah acara untuk kembali mengangkat tradisi setempat sekaligus mempromosikan potensi wisata budaya Desa Komodo. Berbagai acara diselengarakan dalam festival ini antara lain pertunjukan seni dan budaya seperti : pertunjukan atraksi kolokamba, pementasan drama tradisional, permainan anak dan mengenal sejarah komodo dan satwa komodo, selain itu juga ada upacara ritual yang syarat dengan nilai-nilai budaya ada juga aktivitas lomba berbasis wisata bahari seperti lomba renang antar pulau, lomba perahu motor dan berbagai kegiatan lainnya.
Jika inggin megikuti acara ini perlu pesan tiket jauh-jauh hari pada trevet agent yang ditunjuk oleh panitia. karena pengunjung akan dibatasi sesuai dengan daya dukung kawasan dan ketersediaan fasilitas.